S1 Manajemen Informasi Kesehatan (MIK)


Program Studi S1 Manajemen Informasi Kesehatan (MIK) dan Program Studi D4 Manajemen Informasi Kesehatan (MIK)

Program Studi S1 Manajemen Informasi Kesehatan (MIK) adalah salah satu program studi yang ada di Kelas Karyawan Universitas Esa Unggul dengan keterangan sebagai berikut:

PROGRAM STUDI: S1 Manajemen Informasi Kesehatan (MIK)
Peringkat Akreditasi BAN PT : B

MASA STUDI:
Lulusan SLTA: 4 Tahun (8 Semester)
Lulusan D3: 1,5 Tahun (3 Semester)

WAKTU KULIAH
Waktu kuliah dapat dipilih yaitu:

  1. Senin – Jumat Jam 19.00 – 21.30 WIB
  2. Sabtu Jam 07.00 – 14.30 WIB
  3. Sabtu Jam 14.30 – 22.00 WIB

PILIHAN KAMPUS
Mahasiswa Kelas Karyawan dapat memilih kampus sebagai berikut:
- KAMPUS JAKARTA: Jalan Arjuna Utara No.9, Kebon Jeruk, Jakarta
- KAMPUS TANGERANG: Jalan Citra Raya Boulevard, Citra Raya, Tangerang
- KAMPUS BEKASI: Jalan Harapan Indah Boulevard No.4, Kota Harapan Indah, Bekasi

S1 Manajemen Informasi Kesehatan (MIK) Terakreditasi B

Adanya tuntutan dari profesi, masyarakat dan semua pihak – yakni agar terciptanya pelayanan kesehatan yang good clinical governance, mengharuskan institusi pelayanan kesehatan seperti Rumah Sakit, dan Lembaga Pelayanan Kesehatan Masyarakat untuk melakukan pembenahan dalam sistem pencatatan, pengolahan dan analisis data medis secara lengkap, akurat, tepat waktu dan terintegrasi dalam pengelolaan data pasien baik yang tertulis maupun terekam tentang identitas, amnesia, penentuan fisik, laboratorium, diagnosa segala pelayanan dan tindakan, medik yang diberikan kepada pasien dan pengobatan baik yang dirawat inap, rawat jalan maupun yang mendapatkan pelayanan gawat darurat, sehingga menghasilkan Sistem Informasi Kesehatan yang terintegrasi dan akurat yang dapat digunakan untuk penyusunan kebijakan, penyusunan program dan penelitian. Jadi, Manajemen Informasi Kesehatan sangat penting karena merupakan administrative, legal, financial, research, and education value.

Kompetensi Lulusan

Lulusan Program Studi Manajemen Informasi Kesehatan Universitas Esa Unggul dibekali dengan pengetahuan, kemampuan dan ketrampilan sebagai tenaga profesional dalam mengumpulkan, menganalisis dan mendiseminasi informasi kesehatan, yang cakupan penggunanya meliputi administrator, manajer, pemberi pelayanan kesehatan (provider). Program studi ini menyiapkan lulusannya untuk memasuki lapangan pekerjaan yang menghasilkan ahli manajemen informasi kesehatan dengan keunggulan utama mengelola informasi kesehatan dan melaksanakan coding; ataupun sebagai pendidik di bidang keilmuan rekam medis dan informasi kesehatan.

 

Visi dan Misi Manajemen Informasi Kesehatan S1

Visi

“Menjadi Program Studi Manajemen Informasi Kesehatan berbasis intelektualitas, kreatifitas dan kewirausahaan, yang unggul dalam mutu pengelolaan dan hasil pelaksanaan Tridarma Perguruan Tinggi serta mampu bersaing secara global.”

Misi

  1. Menyelenggarakan proses pembelajaran yang berbasis intelektualitas, kreatifitas dan kewirausahaan dan mampu bersaing secara global dengan keunggulan Analisis Data dan Informasi Kesehatan.
  2.  Melaksanakan penelitian di bidang MIK dengan luaran publikasi ilmiah dan sumber pembelajaran.
  3. Melakukan pengabdian masyarakat melalui kerjasama dengan masyarakat dalam rangka meningkatkan kualitas informasi kesehatan yang berdampak pada perbaikan derajat kesehatan masyarakat.
  4. Melakukan kerjasama dengan asosiasi atau organissi profesi nasional maupun global, dunia usaha, dan masyarakat untuk pengembangan kemampuan di bidang MIK.

Tujuan Pendidikan

  1. Menghasilkan Sarjana Manajemen Informasi Kesehatan yang unggul dalam Analisis Data dan Informasi Kesehatan.
  2.  Menghasilkan Profesional MIK (Perekam Medis dan Informasi Kesehatan) yang berdaya saing global.
  3. Berkontribusi terhadap pengembangan Manajemen Informasi Kesehatan yang bermanfaat untuk peningkatan kualitas informasi kesehatan guna perbaikan derajat kesehatan masyarakat melalui Tri Dharma Perguruan Tinggi.
  4. Menjadi Program studi MIK yang bereputasi Unggul.
Struktur Organisasi

 

Profesi dan Karier Lulusan

Sarjana Manajemen Informasi Kesehatan dapat bekerja dan berkarir di instansi pemerintah ataupun swasta seperti rumah sakit, klinik, puskesmas ataupun lembaga pendidikan sebagai pengkode diagnosis dan tindakan (clinical coder), manajer unit kerja manajemen informasi kesehatan, pengelola sistem informasi kesehatan; mitra pengembang aplikasi sistem informasi kesehatan dan mitra peneliti.

Karier Lainnya :

  • Spesialis Koding Klinis
  • Analis Data dan Manajer Informasi Kesehatan
  • Manajer Unit Kerja MIK (RMIK)
  • Spesialis Clinical Documentation Improvement (CDI)
  • Inisiator Perancang Rekam Medis Elektronik atau Rekam Kesehatan Elektronik

Esa Unggul Career Center

  1. Sebagai lembaga yang membantu membentuk lulusan yang trampil, mahir dan berkepribadian untuk menghadapi tantangan dunia kerja melalui program pelatihan dan pengembangan
  2. Menyediakan informasi peluang kerja bagi mahasiswa dan lulusan UEU di jaringan komunikasi konvensial dan elektronik ( www.esaunggul.ac.id)
  3. Mengelola jaringan komunikasi (networking) antara alumni
  4. Mengembangkan kerjasama dengan lembaga profesi, bisnis, pelayanan kesehatan, industri jasa dan manufaktur dalam rangka penyaluran SDM lulusan UEU

Kerjasama

Memiliki jaringan kerjasama dalam bidang pendidikan, penelitian dan pengabdian pada masyarakat (Tridarma Perguruan Tinggi), serta praktek kerja dan magang mahasiswa, dengan beberapa perguruan tinggi / industri, baik di dalam dan di luar negeri, antara lain: Kementrian Kesehatan, Dinas Kesehatan, BUMN, Lembaga Pelayanan Kesehatan, Puskesmas, Klinik dan Rumah Sakit (pada saat ini telah terjalin kerja sama dengan lebih dari 40 Rumah Sakit Umum, Daerah dan Swasta), organisasi profesi, sosial, kesehatan, dan perusahaan; berbagai perusahaan asuransi.

Mitra Kerjasama dalam Praktek Mahasiswa, Pendidikan Pengajaran, Penelitian, dan Pengabdian Masyarakat Departemen Pemerintah dan BUMN.

Depkes RI – Dirjen Bina Kesehatan Masyarakat, Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, Kementerian Negara Perencanaan Pembangunan Nasional/ Badan Perencanaan Nasional, Lembaga Ilmu Penelitian Indonesia, Dinas Kesehatan Pemprov DKI Jakarta, Pemerintah Prov DKI Jakarta Badan Kesatuan Bangsa, Pemerintah Kabupaten Cianjur Badan Kesatuan Bangsa, Politeknik Kesehatan Jakarta II Jurusan Gizi, Pemerintah Kotamadya Jakarta Barat, Suku Dinas Kesehatan Jakarta Barat, Jakarta Pusat, Jakarta Utara, Cianjur, Purwakarta, Tangerang, Bekasi, dan Poltekes Depkes.

Lembaga Pelayanan Kesehatan, Rumah Sakit Umum, Daerah dan Swast

RS Grha Kedoya, RSAB Harapan Kita, RS Patria IKKT, RSUD Pasar Minggu, RSUD Pemerintah Kota Bekasi, RS Angkatan Udara dr. Esnawan Antariksa, RSK Dharmais, RSUP Persahabatan, RS Islam Jakarta Cempaka Putih, RSUD Balaraja Kab. Tangerang, RSUD Budi Asih Jakarta, Rumah Sakit dr. SUYOTO, RSUD Kota Tangerang, Rumah Sakit Prikasih, RSU Kab. Tangerang, Rumah Sakit Siaga Raya, Rumah Sakit Islam Jakarta Sukapura.

Organisasi Profesi, Sosial, Kesehatan, dan Perusahaan

Asosiasi Institusi Perguruan Tinggi Kesehatan Masyarakat Indonesia (AIPTKMI), Ikatan Ahli Kesehatan Masyarakat Indonesia (IAKMI), Ikatan Mahasiswa Ilmu Keperawatan Indonesia, Asosiasi Ilmu Pendidikan Gizi Indonesia, Persatuan Ahli Gizi Indonesia, PT. Enzym, PT. Toyota Motor Manufacturing Indonesia, PT. Krakatau Medika, PT.Yakult Indonesia, PT. Aero Catering, Puspa Catering, LP Cipinang, Badan Narkotika Nasional, Palang Merah Indonesia, Sampoerna Foundation, Tbk, John Bloomberg Hopkins Institute, Positive Deviance Resources Centre, Danone Nutrition Institute, Badan POM RI, dan World Health Organization.

Academic Partners



 

Fasilitas

Untuk menunjang proses pembelajaran dan menghasilkan lulusan yang berdaya saing tinggi, telah tersedia beberapa fasilitas seperti:

  • Laboratorium MIK (Rekam Medis)
  • Laboratorium Kesehatan Terpadu
  • Laboratorium Koding Klinis dan Reimbursement
  • Laboratorium Analisis Data & Electronic Medical Records
  • Laboratorium Anatomi Fisiologi
  • Laboratorium Komputer
  • Klinik Esa Medhika
  • Perpustakaan
  • Klinik Fisioterapi
  • Ballroom Kemala
  • Lapangan Basket
  • Lapangan Voli
  • Lapangan Futsal
  • Area Wall Climbing
  • Ruang Himpunan Mahasiswa
  • Masjid Baitul Gafur
  • Kantin
  • Danau

Ruang Kuliah Multimedia

Laboratorium Komputer

Laboratorium Koding Klinis dan Reimbursement

Laboratorium MIK (Rekam Medis)

Lembaga Bahasa & Kebudayaan

Sarana Kesehatan :


Perpustakaan

Masjid Baitul Gafur

Danau

Kantin

Download :
Jurnal Manajemen Informasi Kesehatan S1
 

Kurikulum Program Studi Manajemen Informasi Kesehatan – S1

Download :

Distribusi Mata Kuliah Program Studi Manajemen Informasi Kesehatan
 

Dosen Pengajar

  1. Dr. HOSIZAH, SKM, M.KM
  2. Dr. APRILITA RINA YANTI Eff., M.Biomed, Apt.
  3. INTAN SILVIANA MUSTIKAWATI, SKM, MPH
  4. Ir. FACHMI TAMZIL, MM
  5. NANDA AULA RUMANA, SKM, MKM
  6. Ir. NIZIRWAN ANWAR, MT

D4 Manajemen Informasi Kesehatan (MIK) Terakreditasi B

Adanya tuntutan dari profesi, masyarakat dan semua pihak – yakni agar terciptanya pelayanan kesehatan yang good clinical governance, mengharuskan institusi pelayanan kesehatan seperti Rumah Sakit, dan Lembaga Pelayanan Kesehatan Masyarakat untuk melakukan pembenahan dalam sistem pencatatan, pengolahan dan analisis data medis secara lengkap, akurat, tepat waktu dan terintegrasi dalam pengelolaan data pasien baik yang tertulis maupun terekam tentang identitas, amnesia, penentuan fisik, laboratorium, diagnosa segala pelayanan dan tindakan, medik yang diberikan kepada pasien dan pengobatan baik yang dirawat inap, rawat jalan maupun yang mendapatkan pelayanan gawat darurat, sehingga menghasilkan Sistem Informasi Kesehatan yang terintegrasi dan akurat yang dapat digunakan untuk penyusunan kebijakan, penyusunan program dan penelitian. Jadi, Manajemen Informasi Kesehatan sangat penting karena merupakan administrative, legal, financial, research, and education value.

Keunggulan : Analisis Data dan Informasi Kesehatan

Kompetisi Lulusan

Lulusan Program Studi Manajemen Informasi Kesehatan Universitas Esa Unggul dibekali dengan pengetahuan, kemampuan dan ketrampilan sebagai tenaga profesional dalam mengumpulkan, menganalisis dan mendiseminasi informasi kesehatan, yang cakupan penggunanya meliputi administrator, manajer, pemberi pelayanan kesehatan (provider). Program studi ini menyiapkan lulusannya untuk memasuki lapangan pekerjaan yang menghasilkan ahli manajemen informasi kesehatan dengan keunggulan utama mengelola informasi kesehatan dan melaksanakan coding; ataupun sebagai pendidik di bidang keilmuan rekam medis dan informasi kesehatan.

 

Visi dan Misi Manajemen Informasi Kesehatan

Visi

“Menjadi Program Studi Manajemen Informasi Kesehatan berbasis intelektualitas, kreatifitas dan kewirausahaan, yang unggul dalam mutu pengelolaan dan hasil pelaksanaan Tridarma Perguruan Tinggi serta mampu bersaing secara global”.

Misi

  1. Menyelenggarakan proses pembelajaran yang berbasis intelektualitas, kreatifitas dan kewirausahaan dan mampu bersaing secara global dengan keunggulan Analisis Data dan Informasi Kesehatan.
  2. Melaksanakan penelitian di bidang MIK dengan luaran publikasi ilmiah dan sumber pembelajaran.
  3. Melakukan pengabdian masyarakat melalui kerjasama dengan masyarakat dalam rangka meningkatkan kualitas informasi kesehatan yang berdampak pada perbaikan derajat kesehatan masyarakat.
  4. Melakukan kerjasama dengan asosiasi atau organissi profesi nasional maupun global, dunia usaha, dan masyarakat untuk pengembangan kemampuan di bidang MIK.

Tujuan Pendidikan

    1. Menghasilkan Sarjana Terapan Manajemen Informasi Kesehatan yang unggul dalam Analisis Data dan Informasi Kesehatan.
    2. Menghasilkan Profesional MIK (Perekam Medis dan Informasi Kesehatan) yang berdaya saing global.
    3. Berkontribusi terhadap pengembangan Manajemen Informasi Kesehatan yang bermanfaat untuk peningkatan kualitas informasi kesehatan guna perbaikan derajat kesehatan masyarakat melalui Tri Dharma Perguruan Tinggi.
    4. Menjadi Program studi MIK yang bereputasi Unggul.

Prospek Kerja

  • Fasilitas Pelayanan Kesehatan (Rumah Sakit, Puskesmas, Klinik, dan lain-lain)
  • Asuransi Kesehatan dan BPJS kesehatan
  • Kementerian Kesehatan ( Dinas Kesehatan Kab / Kota
  • Perusahaan Pengembang Teknologi Informasi (IT-Developer)

Kerjasama

Memiliki jaringan kerjasama dalam bidang pendidikan, penelitian dan pengabdian pada masyarakat (Tridarma Perguruan Tinggi), serta praktek kerja dan magang mahasiswa, dengan beberapa perguruan tinggi / industri, baik di dalam dan di luar negeri, antara lain: Kementrian Kesehatan, Dinas Kesehatan, BUMN, Lembaga Pelayanan Kesehatan, Puskesmas, Klinik dan Rumah Sakit (pada saat ini telah terjalin kerja sama dengan lebih dari 40 Rumah Sakit Umum, Daerah dan Swasta), organisasi profesi, sosial, kesehatan, dan perusahaan; berbagai perusahaan asuransi.

Mitra Kerjasama dalam Praktek Mahasiswa, Pendidikan Pengajaran, Penelitian, dan Pengabdian Masyarakat Departemen Pemerintah dan BUMN. Depkes RI – Dirjen Bina Kesehatan Masyarakat, Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, Kementerian Negara Perencanaan Pembangunan Nasional/ Badan Perencanaan Nasional, Lembaga Ilmu Penelitian Indonesia, Dinas Kesehatan Pemprov DKI Jakarta, Pemerintah Prov DKI Jakarta Badan Kesatuan Bangsa, Pemerintah Kabupaten Cianjur Badan Kesatuan Bangsa, Politeknik Kesehatan Jakarta II Jurusan Gizi, Pemerintah Kotamadya Jakarta Barat, Suku Dinas Kesehatan Jakarta Barat, Jakarta Pusat, Jakarta Utara, Cianjur, Purwakarta, Tangerang, Bekasi, dan Poltekes Depkes.

Lembaga Pelayanan Kesehatan, Rumah Sakit Umum, Daerah dan Swasta

RS Grha Kedoya, RSAB Harapan Kita, Pemerintah Kabupaten Tangerang, RS Patria IKKT, RSUD Pasar Minggu, RSUD Pemerintah Kota Bekasi, RS Angkatan Udara dr. Esnawan Antariksa, Universitas Diponegoro, RSK Dharmais, BPJS Kesehatan Pusat, Pusat Pembiayaan Jaminan Kesehatan Kementerian Kesehatan, Gold Gym Indonesia,  RSUP Persahabatan Jakarta Timur, Fakultas Kedokteran Univ. Brawijaya, RS Islam Jakarta Cempaka Putih, RSUD Balaraja Kab. Tangerang, Fak Kesehatan Masyarakat Univ Indonesia, RSUD Budi Asih Jakarta, Rumah Sakit dr. SUYOTO, Dinas Kesehatan Kab. Bogor, RSUD Kota Tangerang, Rumah Sakit Prikasih, RSU Kab. Tangerang, Dinas Kesehatan Prov. DKI Jakarta (Proses), Dinas Kesehatan Kota Tangerang (proses), Dinas Kesehatan Kab. Tangerang, Rumah Sakit Siaga Raya, Rumah Sakit Islam Jakarta Sukapura.

Organisasi Profesi, Sosial, Kesehatan, dan Perusahaan

  • Perhimpunan Profesional Perekam Medis dan Informasi Kesehatan Indonesia (PORMIKI)
  • International Federation of Health Information Management Association (IFHIMA)
  • American Health Information Management Association (AHIMA)
  • Asosiasi Dosen Rekam Medis dan Manajemen Informasi Kesehatan Indonesia (APTIRMIKI)
  • Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI)
  • Asosiasi Dosen Indonesia (ADI)
  • Ikatan Ahli Kesehatan Masyarakat Indonesia (IAKMI)

Academic Partners



 

Fasilitas

Untuk menunjang proses pembelajaran dan menghasilkan lulusan yang berdaya saing tinggi, telah tersedia beberapa fasilitas seperti:

  • Laboratorium MIK (Rekam Medis)
  • Laboratorium Kesehatan Terpadu
  • Laboratorium Koding Klinis dan Reimbursement
  • Laboratorium Analisis Data & Electronic Medical Records
  • Laboratorium Anatomi Fisiologi
  • Laboratorium Komputer
  • Klinik Esa Medhika
  • Perpustakaan
  • Klinik Fisioterapi
  • Ballroom Kemala
  • Lapangan Basket
  • Lapangan Voli
  • Lapangan Futsal
  • Area Wall Climbing
  • Ruang Himpunan Mahasiswa
  • Masjid Baitul Gafur
  • Kantin
  • Danau

Ruang Kuliah Multimedia

Laboratorium Komputer

Laboratorium Koding Klinis dan Reimbursement

Laboratorium MIK (Rekam Medis)

Lembaga Bahasa & Kebudayaan

Sarana Kesehatan :


Perpustakaan

Masjid Baitul Gafur

Danau

Kantin

Karya Ilmiah Dosen


 

Kurikulum Program Studi Manajemen Informasi Kesehatan – D4

Download

Distribusi Mata Kuliah Program Studi Manajemen Informasi Kesehatan

Dosen Pengajar

    1. Dr. HOSIZAH, SKM, M.KM
    2. Dr. WIDANINGSIH, S.Kp, M.Kep
    3. Drs. MULYO WIHARTO, MM
    4. INTAN SILVIANA MUSTIKAWATI, SKM, MPH
    5. Ir. NIZIRWAN ANWAR, MT
    6. SISWATI, SKM, MKM
Silahkan Bertanya
ANDA JUGA BISA BERTANYA DI SINI

Nama Lengkap *
No HP *
Email *
Domisili *
Pertanyaan

PERMINTAAN BROSUR

Nama Lengkap *
Email *
No HP Anda *
Alamat Lengkap *

PENDAFTARAN ONLINE

HUBUNGI KAMI

FOLLOW INSTAGRAM

DOWNLOAD BROSUR